Bagi yang pernah kuliah di jurusan manajemen/bisnis, atau pernah bekerja menduduki posisi managerial atau saat ini menjadi pebisnis, tentu tidak asing dengan berbagai tools manajemen.
Tools manajemen mulai dari SWOT Matrix, Balanced Scorecards, Lean StartUp, Blue Ocean Strategy, Business Model Canvas, Value Proposition Design dan lain sebagainya.
Kita juga sering menjumpai beberapa pelatihan atau workshop yang membahas bagaimana cara menyusun dan menggunakan tools manajemen tersebut. Mulai dari kelas gratisan sampai kelas profesional dan masterclass.
Namun pertanyaannya adalah, sudahkah kita mampu menggunakan dan mengaplikasikan tools manajemen bisnis tersebut? Apakah kita mampu menjalin keterhubungan antara masing masing tools tersebut? Atau selama ini hanya sekedar tambahan ilmu yang memenuhi pikiran/memori otak di kepala kita? Karena pada akhirnya kita kembali tenggelam pada rutinitas kerja/bisnis.
Padahal tidak sedikit effort yang kita curahkan dalam mendapatkan ilmu tersebut. Minimal effort waktu dan tenaga kalau ilmunya dapat secara gratisan.
Lalu apa yang sebenarnya kita butuhkan agar ilmu/tools manajemen yang selama ini telah kita miliki tersebut bisa digunakan untuk menumbuhkan bisnis? Dan apakah kita mau melakukannya?
Di akhir tahun seperti inilah saatnya banyak pebisnis, perusahaan dan organisasi menggunakan tools manajemen dalam menyusun bisnis plan tahun mendatang. Sudahkah kita pun melakukannya? Atau baru terpikirkan dan tak tahu apa yang perlu dilakukan?
Andalah yang paling tahu jawabannya. Keputusan Anda pula yang akan menentukan masa depan apa yang akan diraih.
Jika bukan Anda siapa lagi?
Jika tidak mulai sekarang kapan lagi?
Hidup dan bisnis perlu bertumbuh.
Bukan pengulangan yang ambigu.
Terus gali dan optimalkan potensi.
Gunakan ilmu dan pengalaman diri.
Cukup sudah selama ini berhalusinasi.
Raih mimpi dgn rencana dan strategi.
One more thing..
Jika Anda memerlukan metoda efektif untuk menjalin berbagai ilmu dan pengalaman yang Anda telah miliki dalam menyusun Bisnis Plan, segera daftar dan ikuti Business Plan To Action Workshop tanggal 27-28 November 2018 di Hotel Olympic Renotel Sentul, Bogor.
Kunjungi link https://bisabikinbisnisplan.xyz
0 comments:
Post a Comment